Universitas Muhammadiyah Bandung (UM Bandung), berdasarkan Surat Izin Kemenristek Dikti No. 205/KPT/I/2016 yang diterbitkan pada tanggal 14 Juni 2016 menyelenggarakan 11 Program Studi unggulan. Cita-cita besar UM Bandung adalah melahirkan para Teknopreneur Muda yang Islami sebagai antisipasi terhadap pengangguran terdidik dan kurangnya sarjana yang terserap di dunia usaha dan industri.
Teknopreneur yang kami maksud adalah seorang Sarjana lulusan Perguruan Tinggi, yang selain memiliki kemampun akademis, tapi juga memiliki sikap mental dan enterpreneur skill / kewirausahaan, serta memiliki kemampuan dalam memanfaatkan kemajuan teknologi. Dengan demikian, lulusan UM Bandung Insya Allah akan memiliki peluang yang besar untuk membangun kehidupan yang lebih baik untuk dirinya maupun lingkungan sekitarnya.
Biaya Pendaftaran Mahasiswa Baru Universitas Muhammadiyah Bandung Tahun Akademik 2020/2021
Biaya pendaftaran sebesar Rp.250.000,-
Biaya Orientasi Dan Almamater Rp. 500.000,-
Biaya Pendidikan Universitas Muhammadiyah Bandung Tahun Akademik 2020/2021 Program Voucher Beasiswa Prestasi

Mungkin Anda Tertarik
- Biaya Kuliah Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) Tahun 2020/2021 Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) adalah salah satu Perguruan Tinggi Swasta di Medan Sumatra Utara. UMSU merupakan salah satu kampus terbaik di Medan, Sumatera Utara baik dari […]
- Biaya Kuliah Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) Tahun 2020/2021 Universitas Muhammadiyah Semarang adalah sebuah perguruan tinggi swasta di Semarang, Jawa Tengah, Indonesia. Pada awal berdirinya, Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) adalah […]
- Biaya Kuliah Universitas Islam Bandung (UNISBA) Tahun 2020/2021 Tahun 1957, sejumlah tokoh umat Islam Jawa Barat bersama beberapa ulama yang pada saat itu menjadi anggota Konstituate, menggagas kaderisasi pemimpin umat yang faqih fiddin di masa […]
- Biaya Kuliah Universitas Langlangbuana (UNLA) Bandung Tahun 2019/2020 Sejarah Universitas Langlangbuana
Dimulai pada awal tahun 1980 atas prakarsa beberapa purnawirawan Polri yang peduli terhadap pendidikan yang berdomisili di Bandung dan beberapa […]
- Biaya Kuliah Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka (UHAMKA) Tahun 2020/2021 Pada saat berdirinya, lembaga pendidikan ini bernama Perguruan Tinggi Pendidikan Guru (PTPG). Para tokoh pendirinya antara lain adalah Arso Sosroatmojo sebagai Ketua dan H.S. […]
- Biaya Kuliah Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) Tahun 2020/2021 Salah satu keputusan konfrensi Majelis Pengajaran Muhammadiyah yang diadakan di pekalongan adalah mendirikan Fakultas Hukum dan Falsafah di padang Panjang, yang secara resmi dibuka pada […]
- Biaya Kuliah Universitas Krisnadwipayana Bandung Tahun 2019/2020 Sejarah
Berdirinya UNIVERSITAS KRISNADWIPAYANA (UNKRIS) dirintis oleh Bapak D. Usman Iman pada bulan Februari 1952, dengan membuka konsulat Balai Perguruan Krisnadwipayana yang berpusat […]
- Biaya Kuliah Universitas Kristen Maranatha (UKM) Bandung Tahun 2019/2020 Sejarah
Lahir dari Kepedulian untuk Memberikan Wadah Pendidikan
Sejarah berdirinya Univesitas Kristen Maranatha sesungguhnya merupakan suatu peristiwa yang diliputi oleh berkat rahmat […]
- Biaya Kuliah S2 Universitas Islam Bandung UNISBA Tahun 2020/2021 Sejarah Pascasarjana
Berdasarkan Keputusan Direktur Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor 235/Dikti/Kep/1998 tanggal 09 Juli 1998, Universitas Islam Bandung […]
- Biaya Kuliah Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Bandung Tahun 2019/2020 Sejarah UPI
Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) salah satu Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia yang berdiri sejak tahun 1954. UPI berawal dari sebuah Perguruan Tinggi Pendidikan Guru […]